11 November 2017

Biji teki membantu memperpanjang nafas ayam

  JAWARA KITA       11 November 2017


Tips Memperpanjang Nafas - Dalam sebuah pertarungan tentu Kondisi pernafasan sangat diuntungkan pada setiap ayam aduan yang jadi permasalahan adalah apakah ayam tersebut memiliki kekuatan penafasan cukup bagus atau tidak. Nafas merupakan bekal dan dasar yang harus dimiliki untuk memiliki ayam aduan punya pernafasan yang maksimal tentu nya tidak hanya sekedar diam anda harus bisa mengolah dengan cara apa saja supaya ayam itu memiliki pernafasan yang baik saat bertarung.

TUMBUHAN JENIS TEKI - Apa anda mengenal tumbuhan ini orang memanggilnya rumput teki. Manfaat dari rumput teki mengandung banyak senyawa kimia seperti minyak alkaloid, aromatik, mineral, nartium dan karbonat Dari setiap kandungan itu sangat berguna untuk dijadikan ramuan untuk memperpajang kekuatan tenaga dan nafas ayam ayam aduan. Para penghobi sering melakukan latihan terhadap ayam mereka mulai dengan cara memisik dan sebagainya.





Pertama yang perlu kita gunakan ambil dari rumput teki yaitu bijinya yang terdapat pada akar bersikan terlebih dulu akar dan kotoran menempel, biji teki terbilang cukup keras maka diri itu sebelum diberikan pada ayam anda harus menumbuknya terlebih dulu.

PENTING
  • Jangan terlalu sering melakukan pemberian ramuan biji teki terlalu berlebihan karena efek biji teki cukup panas setelah ayam diberi biji teki wajib untuk melakukan pengistirahatan satu atau dua hari.
  • Dikhususkan bagi ayam berumur diatas 1tahun. 


Ini yang patut anda tahu para penghobi burung merpati sering memberikan tumbuhan ini untuk dijadikan ramuan jamu untuk mempersiapkan lomba jarak terbang. Saya sendiri pernah bertanya kenapa burung merpati suka diberi biji teki meraka bilang menjaga dan menambah kekutan nafas supaya tidak mudah loyok. Mungkin itu saja pembahasan kali ini semoga isi artikel ini bermanfaat.!!!  
logoblog

Share :

Related posts

Previous
« Prev Post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar